SUHU ( Fisika )
Assalamu’alaikum kawan kawan semua , korang sehat ? Kali ni saya nak bagi info pasal suhu ( pelajaran kelas VII). Jom belajar sama sama SUHU A.Pengertian Suhu adalah tingkat (tinggi – rendah ) kepanasan dari suatu benda yang memiliki satuan SI Kelvin , yang dapat diukur oleh termometer. B.Pengaruh Suhu menurut pada perubahan fisika suhu dapat menyebabkan perubahan pada: · Perubahan wujud Misalnya : Es Mencair · Perubahan volume Misalnya : kaca memuai · Perubahan daya hantar · Perubahan warna C.Macam-Macam Termometer 1.Berdasarkan Bahan Pembuatnya: · Termometer Udara · Termometer Raksa · Terometer Alkohol · Termometer logam 2. Berdasarkan Penemunya a. Termometer Celcius · Titik terendah di angka nol ( titik beku ) · Titik tertinggi di angka 100 ( titik didih ) b. Termometer Fahrenhiet · Titik tertinggi